Perkebunan kelapa sawit Sinar Mas Agribusiness and Food di Bangka Belitung mengedepankan tata kelola perusahaan yang baik, terhadap tanggung jawab sosial pada masyarakat.
“Industri kelapa sawit tak lepas dari isu lingkungan. Sebenarnya pengolahan kelapa sawit sangat ramah lingkungan dan tidak ada yang terbuang percuma,” jelas Wulan Suling, Head of Corporate Communications Sinar Mas Agribusiness and Food.